Kepergian Ronaldo Sudah Direncanakan Sebelum Final Liga Champions


Kepergian Ronaldo Sudah Direncanakan

Kepergian Ronaldo Sudah Direncanakan Sebelum Final Liga Champions

Salah satu bek asal klub besar Spanyol, Real Madrid, Marcelo mengungkapkan fakta baru mengenai kepergian rekan setimnya, Cristiano Ronaldo dari Real Madrid. Siapa sangka rupanya kepergian Ronaldo sudah direncanakan sepekan sebelum final Liga Champions.

Seperti yang dilaporkan oleh pihak agen bola, final jasa bola Liga Champions kala melawan Liverpool di Kiev sendiri menjadi perfoma terakhir sang bintang bersama Real Madrid. 

Marcelo sendiri mengaku dirinya harus berbohong kepada jurnalis asal Brasil Tatiana Mantovani yang bekerja untuk media Esporte Interativo mengenai hengkangnya Ronaldo dari Bernabeu.

Marcelo Ungkap Kepergian Ronaldo Sudah Direncanakan

Pemain asal Brasil tersebut terpaksa berbohong kepada Mantovani mengenai kepindahan sang pemain ke Juventus. Dimana Marcelo yang mengaku bahwa dirinya belum mengetahui rencana kepergian Ronaldo. Sebaliknya ternyata Ronaldo sebelumnya telah mengungkapkan kepergiannya kepada Marcelo sepekan sebelum laga final.

“Sial, kami sedang berlatih menjelang laga final dan dia mengatakan: Saya akan hengkang,” kata Marcelo seperti dikutip AS.

Mengdengar hal tersebut, Mantovani kemudian langsung melakukan mengonfirmasi kepada Marcelo: “Dia mengatakannya pada Anda sebelum laga final? Artinya Anda bohong pada saya,” ujarnya.

Marcelo kemudian menjawab dengan jujur: “Ya, saya berbohong pada Anda.”

Marcelo sendiri dapat dikatakan sebagai orang pertama yang mengetahui mengenai rencana kepergian Ronaldo. Meski demikian, hengkangnya Ronaldo sendiri memberikan kesan yang berarti bagi Los Blancos. Pasalnya, pemain berjuluk CR7 itu telah berjasa kala membawa Real Madrid keluar sebagai pemenang lima kali beruntun dalam ajang terbesar di Eropa itu.

Sebelum pada akhirnya dirinya yang menyatakan untuk pergi pada enam pekan kemudian setelah resmi menandatangani kontrak bersama Juventus. Dengan kesepakatan nilai transfer sebesar £105 juta atau setara Rp1,9 triliun menjadikannya sebagai salah satu pemain dengan nilai transfre termahal di Italia.

Bermain bersama Juventus kini Ronaldo telah mencetak 19 gol dalam 30 penampilan untuk I Bianconeri di semua kompetisi musim ini. Dimana hal ini menjadikannya sebagai pencetak gol terbanyak dalam satu musim.